Fakultas Ilmu Sosial dan Politik - Universitas Widayatama
Perpustakaan dan Sains Informasi (S1)
Prodi Perpustakaan dan Sains Informasi Universitas Widyatama berada dibawah naungan FISIP UTama dengan kode Prodi 71202. Didirikan pada tanggal 22 April 2020 dengan Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No. 462/M/2020 tentang izin pembukaan prodi Perpustakaan & Sains Informasi Universitas Widyatama. Prodi ini berfokus pada pembelajaran mengenai bagaimana menjadi seorang pustakawan dan ahli informasi yang mampu merancang bangun perpustakaan digital serta arsip digital. Prodi Perpustakaan & Sains Informasi menghasilkan lulusan yang dapat mengelola pengetahuan dan informasi menjadi produk berdaya guna, menerbitkan kumpulan informasi sesuai dengan kebutuhan pengguna, membangun konten dengan menjadi content creator yang menyajikan informasi yang berkualitas, dan dapat berwirausaha dibidang digitalisasi dokumen serta pembuatan software perpustakaan.
Produksi Film & Televisi (D4)
Program Studi D4 Produksi Film dan Televisi (Prodi FTV) Universitas Widyatama berdiri tahun 2020, di bawah naungan Fakultas Desain Komunikasi Visual (DKV). Pada Tahun 2021 berdasarkan SK Rektor Universitas WIdyatama Prodi FTV dialinaungkan di bawah Fakultas Ilmu Sosial & Ilmu Politik. Meski masih berusia belia, tidak menyurutkan semangat pengelola Prodi bersama mahasiswa angkatan pertama untuk menorehkan prestasi
Produksi Film & Televisi (D4)
Program Studi D4 Produksi Film dan Televisi (Prodi FTV) Universitas Widyatama berdiri tahun 2020, di bawah naungan Fakultas Desain Komunikasi Visual (DKV). Pada Tahun 2021 berdasarkan SK Rektor Universitas WIdyatama Prodi FTV dialinaungkan di bawah Fakultas Ilmu Sosial & Ilmu Politik. Meski masih berusia belia, tidak menyurutkan semangat pengelola Prodi bersama mahasiswa angkatan pertama untuk menorehkan prestasi